Thursday, 7 December 2017

solusi asus X014D (zenfone go) matot red lamp atau lampu led merah


      Disini saya akan sedikit berbagi tentang kerusakan hp asus zenfone go type X014D. hp ini berprosesor snapdragon 200 yaitu MSM8212.
Mengenai detail kerusakan yaitu ketika handphone di colok charger indikator lampu berwarna merah (kedip merah) dan jika dihubungkan dengan PC tidak kedetect sama sekali, bahkan jika dinyalakan dengan bantuan power supply jarum amper menunjukan kisaran 0,02 ampere - 0,05 ampere.
Ada yang bilang untuk jalur USB langsung ke CPU.


     Dari analisa ini bisa kami simpulkan bahwa kerusakan seperti ini diakibatkan CPU MSM8212 rusak. jadi untuk type ini jangan langsung vonis ic emmc rusak, karena sudah banyak kasus yang menyebutkan bahwa kerusakan seperti ini IC CPU MSM8212 rusak.

     Ada yang sudah membuktikan diganti CPU hp bisa normal. untuk CPU bisa kanibal dari hp bekas yang dipastikan CPU rusak. hp yang support sesuai type CPU ini adalah  Motorola Moto E, LG L Fino dan lainnya anda anda bisa lihat DISINI. untuk lebih detail tentang service handphone bisa kunjungi link berikut DISINI.

    Kalau dicolok dengan PC masih kedetect qualcomm 9008 bisa menggunakan file debrick. yaitu dengan bantuan software HDDraw tool.

1 comments so far

bro hp saya asus x014d matot di cas cuma mentok logo batre di nyalain juga mentok logo asus, mau di flash gabisa masuk mode recovery
Tapi Masih kedetect HDDRAW kira-kira gimana ya solusinya ?


EmoticonEmoticon